Cara Kilat Menyusun Kalimat Dalam Bahasa Inggris
Adakah cara kilat menyusun kalimat cepat dalam bahasa Inggris? Jawabnya "Ya".
Jangan kaget, ini tidak melenceng, saya serius, cobalah!!! Sebab inilah yang mesti dilakukan oleh beginner (pemula) saat melakukan dialog dengan orang Asing.
Baik Tips pertamanya adalah, gunakan Sistem Binglish.
Yang berikutnya, Ingat, S (Subjek) - hubungan V (Verb) adalah "inti" dari setiap kalimat. Semua kalimat yang susun intinya berada pada V.
Hubungan antara S dan V disebut sebagai kata kalimat Verbal.
She/He/ it --> eats terdapat dalam "simple present" habit atau kebiasaan.
She/He/it --> will eat. terdapat dalam "future tense" dengan penambahan Modal "Will" akan.
She/He/it is eating. --> terdapat dalam kalimat "continuous" sedang.
She/He/it has eaten. --> terdapat dalam "perfect tense"
She/He/it has been eating. --> merupakan kombinasi antara "Perfect dan Cont"
Setelah menentukan S dan V, langkah selanjutnya penambahan Objek atau Keterangan lain.
Contoh Nextnya.
She eats an Apple everyday. (Additional Object and Adverb of Time)
The cute cat will eat the muse (Additional Object and Adjectives)
It is eating the snake alive (Additional object)
---To be continued--