5 Penyakit Pembunuh Terbesar Abad Ini


Guys, Kematian adalah suatu akhir dari kehidupan. Dalam pengertiannya dalam wikipedia kematian diartikan dengan ketiadaan nyawa dalam organisme biologis. Kematian itu sendiri bisa dikarenakan berbagai faktor. Antara lain karena penyakit, faktor usia, kecelakaan dan masih banyak faktor lainnya. Tetapi diantara semua itu, penyebab kematian terbesar adalah karena penyakit.

Berikut ini adalah daftar penyakit yang paling banyak membunuh pengidapnya. Apa saja mereka guys, ini dia:


1. Penyakit Jantung Koroner

Hasil gambar untuk penyakit jantung koroner
Ini adalah penyakit paling mematikan didunia berdasarkan jumlah kematian penderitanya. Penyakit jantung koroner disebabkan oleh penyempitan dan penyumbatan yang terjadi pada pembuludarah yang memasok darah dan oksigen ke jantung. Ketika jantung sama sekali tidak mendapat pasokan oksigen dan darah, maka organ ini akan berhenti berfungsi.

2. Turbekulosis (TBC)

Hasil gambar untuk penyakit TBC
Tuberkulosis atau TBC adalah infeksi pernapasan bawah yang biasa disebabkan oleh Mycobacterium tuberculosis. Ketika kita menghirupnya, bakteri tersebut akan langsung menginfeksi paru-paru kita.

3. Stroke

Hasil gambar untuk stroke
Stroke terjadi ketika pembuluh arteri di otak tersumbat atau pecah, sehingga memutus pasokan darah dan oksigen ini. Jika tidak ditertantangi, sel-sel otak lambat laun atau mati dan, penderitanya dapat kehilangan nyawa.

4. Diabetes

Hasil gambar untuk penyakit diabetes
Diabetes atau yang dikenal sebagai penyakit gula adalah biang kerok dari 1,6 juta kematian di tahun 2015, menurut data WHO. Dilansir dari Medical News Today,terdapat beberapa risiko ndari penyakit ini, di antaranya adalah obsesitas, pola makan yang tidak sehat, faktor genetis, dan kurang olahraga.

5. HIV/ AIDS

Hasil gambar untuk penyakit hiv aids
Human immunodefiency virus (HIV) adalah virus yang menyerang sistem kekebalan tubuh HIV dapat menyebabkan AIDS (acquired immunodeficiency syndrome), yaitu kondisi ketika tubuh tidak mampu lagi melawan infeksi. HIV memang belum bisa disembuhkan. Namun, ada pengobatan yang dapat memperlambat perkembangan virus ini.

Jonny Richards

Templateify is a site where you find unique and professional blogger templates, Improve your blog now for free.

Post a Comment (0)
Previous Post Next Post

Terkini